Sabtu, 29 Desember 2007

Gerbang EXOR

Gerbang ini merupakan gerbang eksklusif OR yang berdefinisi .keluaran dari EXOR akan bernilai tinggi (1), bila salah satu masukan pada EXOR yang memiliki dua masukan yang bernilai tinggi (1). Ada beberapa macam gerbang EXOR yang memiliki satu keluaran dan beberapa kaki masukan. Pada gerbang EXOR dengan tiga
kaki masukan, keluaran pada gerbang ini akan tinggi (high) yang bilangan binernya .1. bila hanya salah satu kaki masukannya berada pada keadaan tinggi dan akan bernilai rendah (0) bila ada dua atau lebih masukan yang bernilai tinggi (1) Secara notasi operasi dari gerbang EXOR dapat ditulis sebagai berikut :


Tidak ada komentar: